• Home
  • Kegiatan Workshop Pembelajaran menggunakan Bahasa Inggris

Kegiatan Workshop Pembelajaran menggunakan Bahasa Inggris

    Sekolah Tinggi Manajemen Logistik Indonesia (STIMLOG) menyelenggarakan Workshop Pembelajaran menggunakan Bahasa Inggris bagi dosen untuk mengajar di kelas perkuliahan. Workshop tersebut dilaksanakan pada hari Senin, 22 November 2021 mulai pukul 08.30 – 12.00 WIB bertempat di Ruang 202 Gd. STIMLOG yang di hadiri oleh 11 orang dosen tetap STIMLOG dengan pembicara Ibu Irayanti Adriant, S.Si., M.T. dan Bapak Dimas Yudhistira, M.Hum.

    Workshop ini diperlukan untuk kelancaran proses belajar mengajar menggunakan Bahasa Inggris agar dapat dipahami oleh para mahasiswa. Dengan dilaksanakan kegiatan workshop ini diharapkan dapat meningkatkan skill dosen dalam mengajar serta skill mahasiswa dalam memahami dan mengerti tentang materi yang disampaikan pada saat pembelajaran menggunakan Bahasa Inggris. 















Posting Komentar

Recent News

[latest][5][recentright]

Featured