Pada Selasa (09/7) Sekolah Tinggi Manajemen Logistik Indonesia (STIMLOG) mengikuti kegiatan Monitoring dan Evaluasi (Monev) Eksternal PKM Tahun 2019 dimana Universitas Padjadjaran Jatinangor – Sumedang. STIMLOG mengirimkan 1 tim perwakilan yang terdiri dari Aprilia Ikawati, Zelin Nia Ihdhini, dan Tashiil Anwar dari Manajemen Transportasi untuk mempresentasikan kemajuan proposal Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) Sosial Humaniora dengan judul Analisis Rater (Reliability, Assurance, Tangible, Empathy dan Responsiveness) Penggunaan E-Wallet pada Mahasiswa Bandung.
Kegiatan ini diikuti oleh 22 Perguruan Tinggi dan Universitas Padjadjaran sebagai tuan rumah penyelenggara. Dari 22 peserta tersebut akan dinilai kemudian peserta yang lolos akan melanjutkan ke tahap seleksi PIMNAS di Universitas Diponegoro – Bali.
Kegiatan ini diikuti oleh 22 Perguruan Tinggi dan Universitas Padjadjaran sebagai tuan rumah penyelenggara. Dari 22 peserta tersebut akan dinilai kemudian peserta yang lolos akan melanjutkan ke tahap seleksi PIMNAS di Universitas Diponegoro – Bali.
Posting Komentar